Pages

Subscribe:

Selasa, Maret 17, 2009

Good to think about

beberapa hari ga posting, ni aku dapat email dari teman, mungkin berguna..

Good to think about...

Lucu ya,
uang Rp 20.000,-an kelihatan begitu besar
bila dibawa ke kotak amal mesjid,
tapi begitu kecil bila kita bawa ke supermarket

Lucu ya,
45 menit terasa terlalu lama untuk berzikir,
tapi betapa pendeknya waktu itu
untuk pertandingan sepak-bola

Lucu ya,
betapa lamanya 2 jam berada di Masjid,
tapi betapa cepatnya 2 jam berlalu
saat menikmati pemutaran film di bioskop

Lucu ya,
susah merangkai kata untuk dipanjatkan saat berdoa atau sholat,
tapi betapa mudahnya
cari bahan obrolan bila ketemu teman

Lucu ya,
betapa serunya perpanjangan waktu dipertandingan bola favorit kita,
tapi betapa bosannya bila imam
sholat Tarawih bulan Ramadhan kelamaan bacaannya.

Lucu ya,
susah banget baca Al-Quran 1 juz saja,
tapi novel best-seller 100 halaman-pun habis dilalap

Lucu ya,
orang-orang pada berebut paling depan untuk nonton bola atau konser
tapi berebut cari shaf paling
belakang bila Jumatan agar bisa cepat keluar


Lucu ya,
kita perlu undangan pengajian 3-4
minggu sebelumnya agar bisa disiapkan di agenda kita,
tapi untuk acara lain jadwal kita gampang diubah seketika

Lucu ya,
susahnya orang mengajak partisipasi untuk dakwah,
tapi mudahnya orang
berpartisipasi menyebar gossip

Lucu ya,
kita begitu percaya pada yang dikatakan koran,
tapi kita sering mempertanyakan
apa yang dikatakan Al Qur'an

Lucu ya,
semua orang inginnya masuk surga
tanpa harus beriman, berpikir,
berbicara ataupun melakukan apa-apa

Lucu ya,
kita bisa ngirim ribuan jokes lewat email,
tapi bila ngirim yang berkaitan
dengan ibadah sering mesti berpikir dua-kali


Seseorang dapat dikatakan dia telah berfikir secara dewasa
apabila dia dapat mentertawakan dirinya sendiri.
Sudah dewasakah kita ?

"Dan sampaikanlah berita gembira kepada orang-orang mu'min bahwa sesungguhnya bagi mereka karunia yang besar dari Allah." ( QS. 33 : 47 )


17 komentar:

Anonim mengatakan...

Ya, emang banyak orang bersujud dan berdoa tetapi itu hanya merupakan kewajiban dan kebiasaan. Tetapi tindak-tanduk mereka tidak menunjukkan kalau mereka beriman seperti tampaknya ketika mereka bersujud dan berdoa. Liat aja, banyak orang yang melakukan penindasan, korupsi, kolusi dan manipulasi padahal kita tahu bahwa ibadahnya sangat teratur.

Anonim mengatakan...

ya , yang begituan emang udah gak lucu lagi sop, tp kalo dibilang masih lucu juga bisa kok. kan tanda2 mau kiamat.

nulis cerpen mengatakan...

sepertinya pernah nih dapat email yang serupa

Anonim mengatakan...

@BRI net,
ya tu saya dapat dari temen

Rudi Waskito mengatakan...

iyo mas postingan sampeyan kok bener...nyindir tapi dengan jenaka...aku kok sebneng yo karo postingan ini

Admin mengatakan...

mantap bener postingan bro. bener2 realistik banget. walaupun kt beda agama. tp aku jg sering banget kayak gt. keep posting yahh bro

Anonim mengatakan...

berbuat baik itu emang susah banget daripada berbuat tanpa manfaat bahkan mudahnya berbuat jahat

Anonim mengatakan...

ma ksih dah main........

Laisya mengatakan...

pernah dpt tulisan ini juga di e-mail. Yup memang itulah kenyataan skrg. Makasih sudah diingatkan ... thx for sharing :)

Anonim mengatakan...

wuah aku br liat ....sekarang nih postingannya....tapi bner banget itulah kenyataan yg terjadi skarang, kecian bngt yah....yg masih blom nyadar2 huhehehe

Anonim mengatakan...

waduh...jadi malu sendiri bacanya
salam kenal & makasih sdh mengingatkan :D

Blogger Manja mengatakan...

Setuju kang.....
saya baru sadar kalau saya masuk kriteria di atas ..... duh TObat deh.

Kang tatang

narti mengatakan...

pesan yg mendalam...Thanks for sharing yah.

Anonim mengatakan...

teringat...hah aku kerep maksiat...tobat..maksiat lagi...taobal...maksiat dst..
aku pingin tobat bener

A. Rohman mengatakan...

matab, aku suka kata2 itu

Unknown mengatakan...

Yah...namanya juga manusia,

idotkontji mengatakan...

Mohon diterima award dari para blogger yang bernama Fabulous Blogger Award.. Makasih ya...

Posting Komentar

Recomended Link

Real Estate Ekosulistio Training Pupuk Hayati Freedom Banner Store Pasuruan Personal Blog Real Estate Kertas Thermal Kertas Struk FriendsterQ YuwieQ Largo siwawan Gitar Keren Abah Rafi Jacky TeamTouring AskMsRecipe CRESTEC Wellness AlexaBaliTeam Tamsil Grace AUTOMOTIVE TipsKeluarga Jhoice Fashion Blog chexosfutsal BloggerAdicter nuqiah arie almacafe azlina Civilnotes myoopie Wyne Herry Maxi Prem aneez Shalini Kaka CoretanAba BaliDreamHome Maya hery sys NOva Ocim Trik Yuwie Lyla Sydrix HC AffiliteProgram chebonshawo Ratna BlueDianni Attayaya LuvFeeling Software Sunil MP3 Mercy Edhoy CrankDesigner Chrishiella BeeBill Ardi33 Iffat Dochi Dromeish Nanang SDA CRESTEC Aldy Nabel Pink Free MP3 Ponco IndoRockstar Best PTC Patromax Vrman Dimensiberita TechBeacon satriyo NARTI Nophie hckvismo FIAN Udinmduro UCUP Bangari Mind Author Eris-Agustian Deogracias Boen Xander Gooddell AryoSP Jinchuiricki Die Silver Flower Bordir Tourism Fiqyud Eightsun Khrisna masBhakti Viar About Samarinda FreeZipe World Cricket Free Download Software Rohman Jual Beli Ayam laga Danny Rahardja Fauzy Blekenyek Uliiah Black MyGoblog Pulsa Murah dan joss John Boy Book DeadBeatSuperAffiliate AlexandrkrulikProducts Sticker Outdoor Voice Plate TWHITE laurenhuston affiliatemarketingmission Money Making Site Of New Astronomy Los Angeles Adult Ruins Of War Pixerr hyperfbtraffic Roofing Charlotte The Phantom's Fixation social intellect in the social era Dating Via Social Media GourmetOrchards Social Media Etiquette StartMyNewBusiness Real Estate Gama Pulsa celebrity Home Improvement Automotive Parts Berita Mojokerto Hosting Mojokerto Berita Mojokerto